Home » , » Jadilah Saksi..! Luka Poma (Karya Maskirbi)

Jadilah Saksi..! Luka Poma (Karya Maskirbi)

Written By Unknown on Jumat, 06 Juni 2014 | 15.59

"ORANG-ORANG BERSUMPAH, MENYAKSIKAN BENCANA, LALU MENYIMPAN DENDAM DI DADA YANG TERLUKA DI LANGIT YANG BEDARAH. LALU ORANG-ORANG MENYIMPAN KESAKSIAN DALAM DIAM, LALU ORANG-ORANG MENYIMPAN DENDAM DALAM KESAKSIAN, ORANG-ORANG MENYIMPAN KESAKSIAN DALAM DIAM DAN KEDUKAAN, DALAM DUKA YANG DIAM.

MASYA ALLAH! DIAM MEMBATU, DENDAM MEMBATU, ORANG-ORANG BERSUMPAH”.

Lebih dari 351 tahun Poma terus menerus menelan luka, prahara dan musibah air mata. Darah saudara-saudara sendiri semakin membanjiri tanah yang diwarisi oleh leluhur, tiada harga. Masing-masing kaum terus membenarkan diri sendiri, tiada yang lebih berharga kecuali darah dibalas dengan darah, dan kata damai pun hanya menjadi sebuah isapan jempol belaka.

Jadilah Saksi..! Luka Poma (Karya Maskirbi)
Jadilah Saksi..! Luka Poma (Karya Maskirbi)

Jadilah saksi pertunjukan kami!

Datang, duduk dengan tenang lalu nikmati bersama orang-orang yang kamu sayangi
Pementasan TEATER LUKA POMA (KARYA MASKIRBI) yang berlangsung di Kota Banda Aceh, tepatnya di
Tempat           : Gedung Tertutup Taman Budaya Aceh
Tanggal         : 08 s/d 09 Juni 2014
Hari                 :  MINGGU
                          Pukul 16.00 wib dan Pukul 21.00 WIB
                       
  SENIN

                          Pukul 21.00 WIB

0 komentar:

Posting Komentar

Terus terhubung

Get FREE updates on your Email | RSS

Subcribe to our RSS feeds Join Us on Facebook Add to Circles Follow us on Twitter